- postcard from heaven -
cuman sekelebat tulisan,.. yang mungkin tidak berarti apa-apa untukmu,.. tapi sangat berarti buatku,..
Monday, November 28, 2005
:: mail dari Ayah ::

Ananda tercinta

Pagi ini, seorang anak perempuan telah mendapatkan jawaban atas pertanyaan Kenapa seorang ayah memiliki wajah yang keriput dan bonkok… ?. Kemudian sang ayah pun mendapat masalah kenapa anak perempuannya pada saat memiliki aora seperti pada masa lalu…… ?
Pertanyaan ini selalu mengikuti dan diikuti oleh sang sang ayah...!, masa sudah berlalu tetapi ayah belum juga mendapatkan jawaban dari pencarian untuk dapat menjawab. Dari perburuan mencari dan mencari entah sampai kemana, …….. untuk pendek cerita dalam suatu pertemuan dengan para pendawa yang sudah malang melintang menghadapi perkembangan zaman, berkata….“kehidupan ini ada tingkat dan batas-batasnya, maka anak perempuannya juga pernah mengalami hal yang sama dan ia mengetahui setelah beberapa lama, anak perempuannya belum mampu mengenali diri dan harkat dari perubahan waktu yang dia anggab bahwa tidak mengandung arti . sehingga dia tidak pernah tau perlunya ada perubahan.
Pendawa itu melanjutkan, ia akhirnya memberi tahukan kepada anaknya itu, saat ini kamu sudah berbeda dan berbeda dari masa yang lalu, sang anak bertanya kenapa memang…. ?, sang ayah menjawab perubahan waktu menyebabkan perubahan tingkat kedewasaan dan pemahaman atas kehidupan ini…!, maka putri ku perlu kamu sadari tidak ada yang kekal dan abadi di muka bumi ini, untuk itu mohon lah putriku kamu harus mau dan mau mengikuti perubahan itu agar kamu memiliki keunggulan dan kemapanan dan mampu pula mengayomi orang-orang disekitarmu dan menjadi panutan dan diterima pula oleh semua tingkatan masyarakat.
Sang anak kata pendawa termenung dan merenung apak betul semua itu…..?, ayah betulkah sumua itu….. ? haruskah aku melakukan kajian untuk mengikuti perubahan itu… ?, sang ayah menjawab anakku tercinta ayah percaya kamu mampun jika kamu mau karena semua itu ada dalam diri mu. Dirumu bukanlah untuk diri mu sendiri dan kamu juga sudah memiliki pengetahuan dan pengalaman yang banyak, kalau begitu lakukan lah yang terbaik untuk dirimu dan bermanfaat yang sebesar-besarnya untuk linkungan mu. Akhirnya pendawa mengatakan sejak itu anak putrinya sudah berdiri di atas kaki dan buminya sendiri dan diterima dan bermanfaat pula dilingukngannya.
Sekarang ayah dari anak perempuan yang sedang mendengarkan cerita sang pendawa betanya dalam hatinya apakah anak perempuan tercinta dapat pula melakukan dan menjadi seperti yang dia dengar. Denagan kepercayaan yang tinggi dia berkata terima kasih teman. Aku yakin anak perempuan yang tercinta insya Allah akan melakukan hal yang sama dengan putri sampean dan berdasarkan keyakinan dan pengalaman ku anak peremuan ku jauah akan lebih baik dari yang sampean ceritakan itu.
Anakku tercinta, itulah sekelumit cerita yang dapat ayahmu dan mama mu persembahkan pada saat yang indah ini dan di hari yang bebahagia ini, semoga apa yang ada dalam cerita ini, menjadi bahan renungan yang dapat menjadi insfirasi untuk masa yang akan dating. Itu juga menjadi harapan dan dambaan bagi ayah dan mama mu tercinta, amien ya rabbilalamin.

CONGRATULATION & HAPPY BIRTHDAY AND ALWAYS HAPPY
Ayah dan mama, kami menyangi dan mengasihi serta mencintai mu
" I love you too, dad n mom" ^_^
posted by ... nat! @ 11/28/2005 03:11:00 PM   0 comments
Friday, November 25, 2005
:: When I Fall in Love ::
Allahu Rabbi
aku minta izin
Bila suatu saat aku jatuh cinta
Jangan biarkan cinta untuk-Mu berkurang
Hingga membuat lalai akan adanya Engkau

Allahu Rabbi
Aku punya pinta
Bila suatu saat aku jatuh cinta
Penuhilah hatiku dengan bilangan cinta-Mu yang tak terbatas
Biar rasaku pada-Mu tetap utuh

Allahu Rabbi
Izinkanlah bila suatu saat aku jatuh cinta
Pilihkan untukku seseorang yang hatinya penuh dengankasih-Mu
dan membuatku semakin mengagumi-Mu

Allahu Rabbi
Bila suatu saat aku jatuh hati
Pertemukanlah kami
Berilah kami kesempatan untuk lebih mendekati cinta-Mu

Allahu Rabbi
Pintaku terakhir adalah seandainya kujatuh hati
Jangan pernah Kau palingkan wajah-Mu dariku
Anugerahkanlah aku cinta-Mu...
Cinta yang tak pernah pupus oleh waktu

Amin !

sumber : www.dudung.net
posted by ... nat! @ 11/25/2005 12:28:00 PM   0 comments
Friday, November 11, 2005
New World by L-arc-en-Ciel
New World









Lyrics: yukihiro / Music: yukihiro.hyde
Romaji by: cori

koko ni aru tashika na RIARITI-
furikaeru kinou nante kudaranaitogirenai
sora wo dokomademo
kage sae mo utsuranai sekai e

kensou ni magirete todoita kakusei no koe
(Stand up for your final choice! Now the time of fate has come.)

yami wo saite afuredashita hikari tsukami kakagero
I'm awakening in the new world

sono te wo nobashite kuretara
imasugu kimi wo tsurete ikeru
dare yori mo takaku ukande
te ni ireta mujuuryoku chitai e

kaihou no byouyomi ni kidzuita kakusei no koe
(Stand up for your final choice! Now the time of fate has come.)

togisumashita tsubasa hiroge kaze wo atsume tobidate
abareru kodou toki wo koete hibike
I'm awakening in the new world

hizumu zanzou tokete nagarete yuku
(Stand up for your final choice! Now the time of fate has come.)
egaku kiseki wa sora wo tsuranuite yuku owaranai joushou
(Fly away beyond the clouds. Will you still be in your dreams?)

yami wo saite afuredashita hikari tsukami kakagero
motomete ita kono shunkan tsunage

kimi ga kureta koe wo daite takaku takaku habataku
koboreru mirai mabushii kurai sosogu
I'm awakening in the new world
posted by ... nat! @ 11/11/2005 01:17:00 PM   1 comments

i c h b i n

p a n g g i l a k u ... nat!
a d a d i Bogor, Indonesia
t e n t a n g k u emak-emak 31 tahun | kerja karena hobi | hujan mania | pecinta senja | coffee lover | yogurt seeker | mie ayam addict | es teh tarik oenpao numero uno!
monggo dilanjut...
y a n g l a l u
p e r b u l a n
l i n k 's
m e i n e F r e u n d e
c e l o t e h a n
P o w e r e d b y

Free Blogger Templates

BLOGGER