- postcard from heaven -
cuman sekelebat tulisan,.. yang mungkin tidak berarti apa-apa untukmu,.. tapi sangat berarti buatku,..
Wednesday, September 20, 2006
wanita itu dan aku...
untungnya bukan aku tipe wanita seperti dia
menangis setiap kali terluka
menangis dan menangis yang selalu hanya dilakukan
untungnya bukan aku yang ada diposisi dia
tersenyum hanya sedetik dan sisanya lagi
lagi dia hanya menangis
ah, lagilagi untungnya bukan aku dia itu
mencintai dan terus mencintai
ketika tetap saja mereka menyakitinya bertubitubi

tapi, apa yang wanita itu katakan padaku
"untungnya aku masih punya hati, tidak sepertimu
walaupun aku menangis, masih ada cinta yang selalu menguatkanku"

^_^
smakin malam smakin gila
posted by ... nat! @ 9/20/2006 10:55:00 PM  
2 Comments:
  • At 2:24 AM, Anonymous Anonymous said…

    Tak ada salahnya
    mencurahkan air mata, kan
    biarkan terlepas
    jangan ditahan, karena akan semakin perih, uni

    Uni, juga masih punya
    begitu banyak cinta
    lihatlah sekeliling
    apa seluruh cintaNYA
    dan cinta sekeliling uni
    tidak menguatkan uni?
    Uni enggak sendirian
    jadi jangan takut untuk melangkah

    cobalah tidak mengeluh
    dengan keadaan yang tercipta
    karena ada keindahan
    menanti disana...

    ^_^
    I'm Here, just for you...

     
  • At 2:24 AM, Anonymous Anonymous said…

    This comment has been removed by a blog administrator.

     
Post a Comment
<< Home
 

i c h b i n

p a n g g i l a k u ... nat!
a d a d i Bogor, Indonesia
t e n t a n g k u emak-emak 31 tahun | kerja karena hobi | hujan mania | pecinta senja | coffee lover | yogurt seeker | mie ayam addict | es teh tarik oenpao numero uno!
monggo dilanjut...
y a n g l a l u
p e r b u l a n
l i n k 's
m e i n e F r e u n d e
c e l o t e h a n
P o w e r e d b y

Free Blogger Templates

BLOGGER